Pengantar Konsep dan Aplikasi TCP/IP Pada Windows NT Server
Label: ebook- Penulis: Tommy PM Hutapea
- Bahasa: Indonesoa
- Jumlah Halaman: 12
- Format file: PDF
- Publisher: IlmuKomputer.Com
- Tahun terbit: Oktober 2003
TCP/IP
protokol adalah jaringan dengan teknologi gpacket Switching g yang
berasal dari proyek DARPA ( development of Defense Advanced Research
Project Agency ) ditahun 1970-an yang dikenal dengan nama ARPANET.
TCP/IP adalah protokol yang tersedia pada NT 4.0 dengan layanan aplikasi
berorientasi internet dan intranet
TCP/IP sendiri sebenarnya merupakan suite dari gabungan beberapa
protokol. Di dalamnya terdapat protokol TCP, IP, SMTP, POP, dan
sebagainya.
Tutorial ini akan menjelaskan tentang konsep dan aplikasi tcp/ip khususnya yang terdapat pada windows NT server.
- Download makalah lengkap :Pengantar Konsep dan Aplikasi TCP/IP Pada Windows NT Server .pdf